Teknis Bisnis Sepeda Motor ( TBSM )
- Sabtu, 12 Desember 2020
- Administrator
- 0 komentar
PENDAHULUAN
Alhamdulillah tahun 2019 Program keterampilan MAN 2 Cianjur Membuka jurusan Baru yaitu Jurusan Otomotif sepeda motor ( TBSM ) / Teknik Bisnis Sepeda Motor. Alasan di bukanya jurusan TBSM karena adanya permintaan yg kuat dari siswa/i dan Orang tua untuk membuka jurusan Otomotif. Diharapkan dengan adanya jurusan otomotif akan muncul wirausaha-wirausaha otomotif yang islami. Adapun kelas Otomotif tahun ini yaitu :
- X : 15 Siswa /i
- XI IPS 5 : 34 Siswa/i
- XII IPA 5 : 33 Siswa/i
KURIKULUM
- Gambar Teknik Otomotif
- Teknologi Dasar Otomotif
- Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif
- Pemeliharaan Mesin Sepeda Motor
- Pemeliharaan Sasis Sepeda Motor
- Pemeliharaan Kelistrikan Sepeda Motor
- Pengelolaan Bengkel Sepeda Motor
- Produk Kreatif dan Kewirausahaan
KEGIATAN